-->

Kuala namo bandara international air port (KNIA) deli serdang sumatera utara

Suatu kebanggaan bagi masyarakat deli serdang karna telah memiliki bandara yang masuk dalam kata gori 10 bandara terbesar di dunia yaitu
Bandar Udara Internasional Kuala Namu atau Kuala Namu International Airport (KNIA)  adalah  bandar udara baru untuk Kota Medan, Indonesia menggantikan Bandara Internasional Polonia yang sudah berusia lebih dari 70 tahun. Lokasi Bandara Kuala Namu terletak di bekas areal perkebunan PT Perkebunan Nusantara II Tanjung Morawa, Kuala Namu, Desa Beringin, Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang. Bandara Kuala Namu mulai beroperasi bandara baru ini, Kamis, 25 Juli 2013.
Begitu bandara ini beroperasi pada tanggal 25 Juli 2013, Bandara Polonia akan ditutup untuk penerbangan komersial dan hanya akan dipakai untuk penerbangan militer oleh TNI-AU.
Karna bandara polonia sudah tidak layak lagi di pakai karna letaknya sudah tidak memungkinkan sebab kota medan sudah begitu padat dan pembangunan gedung gedung bertingkat tinggi sudah mulai di bangun.
Inilah cerita singkat antara bandara polonian dan kuala namo.
Kuala namu deli serdang

No comments